Sunday, April 9, 2017

Bacakan berita kemalangan, penyiar ini baru sedar suaminya yang meninggal

9/4/17



 
 supreet kaur. ©Metro
  Seorang pembawa berita televisyen menyedari bahwa suaminya meninggal dalam kemalangan kereta fatal ketika dia sedang membacakan berita mengenai hal itu lmelalui siaran langsung.

Supreet Kaur, pembawa berita televisyen IBC24 di Chhattisgarh, India, mulanya tidak menyedari bahwa berita kecelakaan yang dia bacakan dialami oleh suaminya sendiri.

Namun ketika membacakan kronologis dan jenis kenderaan yang terlibat dalam kecelakaan tersebut, dia baru tahu bahwa suaminya merupakan salah seorang dari tiga korban maut lainnya.

"Dia mulai menyedari berita itu tentang suaminya kerana kenderaan yang ada dalam kecmalangan serta lokasi kejadian merujuk kepada suaminya," kata editor IBC24, seperti dilansir dari laman metro.co.uk,  Ahad (9/4).

"Meski wartawannya tidak menyebutkan secara langsung nama mangsa, tetapi pasukan kami tahu bahwa dia sudah menyedarinya. Kami juga langsung tahu tetapi tidak boleh memberitahunya kerana ini siaran langsung," tambahnya.

Meski tahu bahwa suaminya meninggal, Kaur berusaha bersikap profesional dan tetap membacakan berita selama 10 minit. Namun, ketika kamera tidak lagi menyorotnya, dia terus menangis.

"Dia menyedari tugas dan profesionalismenya sebagai pembawa berita. Dia tampak tenang ketika membacakan berita selama 10 minit. Namun begitu kamera dimatikan, dia mulai menghubungi keluarganya sambil menangis histeria," ungkap editor tersebut.

Insiden kecelakaan terjadi ketika suami Kaur, Harshad Kawade, bersama lima orang lainnya sedang melakukan perjalanan. Kereta yang ditumpangi kelimanya dilanggar oleh truk besar.

"Kerosakan pada kenderaannya sangat parah. Tiga orang terbunuh sementara dua orang lainnya cedera parah," kata anggota polis   setempat
 Sumber:Merdeka.com

2 comments:

  1. AKI MUPENG @ setan mengajak org ramai2 masuk neraka. Celaka babi lh aki mupeng.

    ReplyDelete
  2. AKI MUPENG @ setan mengajak org ramai2 masuk neraka. Celaka babi lh aki mupeng.

    ReplyDelete