Thursday, August 11, 2011

Proses Pemakaman Paling Ngeri dan Seram di Dunia

 
 
 
 
 

 
 
 
 
 
 
Sky burial site, Yerpa Valley 

Beginilah proses pemakaman langit bangsa Tibet yang biasa disebut dengan istilah Sky Burial. Dimana jenazah dibawa kepuncak pergunungan yang tinggi dan disayat-sayat agar menarik untuk dimakan oleh burung bangkai.Setelah daging mayat hanya tinggal tulang belulang dan tengkorak kepala, kemudian dihancurkan .

Kepercayaan mereka ini katanya Buddha percaya dengan reinkarnasi dan reinkarnasi tidak memerlukan tubuh, sehingga bila tubuhnya dipersembahkan kepada alam atau burung dan lain-lain, maka hal tersebut akan baik.
sumber: yipeyep.com
The majority of Tibetans adhere to Buddhism, which teaches rebirth. There is no need to preserve the body, as it is now an empty vessel. Birds may eat it, or nature may let it decompose. So the function of the sky burial is simply the disposal of the remains. In much of Tibet the ground is too hard and rocky to dig a grave, and with fuel and timber scarce, a sky burial is often more practical than cremation.






No comments:

Post a Comment