- Wednesday, December 7, 2011
Ron Piccirillo seorang pelukis amatur dari New York yang berhasil mendapatkan kehormatan menguak sebahagian misteri dari lukisan Mona Lisa.
Piccirillo menemukan gambar wajah berbagai haiwan yang tersembunyi dibalik lukisan tersebut, yang hanya tampak jika karya Leonardo Da Vinci ini diletakkan dalam keadaan terbalik.
Ketika dimiringkan kesebelah kiri, lukisan yang dibuat Da Vinci pada tahun 1519 itu memperlihatkan beberapa kepala haiwan seperti singa, kera dan lembu mengambang di udara sekitar kepala Mona Lisa, bersama dengan haiwan yang mirip ular atau buaya yang keluar dari sisi kiri tubuhnya.
Dengan penemuannya ini, Piccirillo merasa bahawa lukisan Mona Lisa sebenarnya adalah representasi dari rasa iri atau kecemburuan.
Teori ini cenderung menuai kontroversi di kalangan para kritikus seni, dimana banyak di antaranya memiliki teori tersendiri tentang lukisan dan senyum misteria Mona Lisa.
Selain itu, Piccirillo mengklaim telah menemukan gambar tersembunyi yang serupa dalam karya pelukis Renaisans lain seperti Titian dan Rafael.
“Waktu melihat kerbau saya berpikir ‘Ya Tuhan’ aku sedar bahawa aku benar-benar menemukan sesuatu. Aku tidak boleh percaya apa yang telah aku temukan, membuat saya menyedari inilah yang selama ini kucari.” tutur Piccirillo yang dikutip Mail Online.
Rafly Rindengan- Manado Today
No comments:
Post a Comment