Friday, December 16, 2011

Pramugari Syarikat Penerbangan Thailand Terdiri dari Transgender



Empat Pramugari Transgender Tengah Memberikan Salam Khas Thailand Kepada Penumpang Maskai PC Airsumber :the mirror) 4 pramugari transgender sedang memberi salam kepada penumpang
 Penerokaan  baru untuk menarik penumpang dan pelancung

Satu usaha dalam menarik penumpang dan pelancung untuk datang ke Thailand diterapkan secara bijak oleh maskapai PC Air dengan melatih empat pramugari transgender, dimana salah seorangnya merupakan bekas ratu  cantik transgender.



Presiden PC Air (ketiga dari kiri) ketika majlis perasmian
Adapun keempat pramugari transgender yang baru saja menjalani penerbangan perdananya adalah Chayathisa Nakmai, Dissanai Chitpraphachin, Nathatai Sukkaset, dan Phuntakarn Sringern.

Sebagai salah satu negara dengan penduduk transeksual terbanyak di dunia, para doktor bedah di Thailand telah merintis teknik-teknik yang cepat dan lebih murah terkait dengan operasi transeksual.

Toleransi masyarakat Thailand terhadap kalangan transgender yang dikenal dengan sebutan katoeys memang cukup besar. Tak heran, di beberapa  tempat umum,  banyak tersedia toilet untuk kalangan ini.

Kalangan transgender juga sering memegang pekerjaan di toko kosmetik atau toko kesihatan. Meskipun tanpa diskriminasi, kad pengenalan Thailand masih mengenali mereka sebagai lelaki.

No comments:

Post a Comment