Thursday, January 28, 2016

Wow ! Pemandu bas ini kejar pencuri yang mencuri telepon penumpangnya

27/1/16


Sopir bus ini tak tinggal diam saat penumpang dicopet

. ©2016 cctv
  Aksi jenayah boleh terjadi di mana saja tanpa disedari, bahkan ketika akan naik ke dalam bas sekalipun. Namun, kejahatan ini terlihat langsung di depan mata seorang sopir bus dan menyelamatkan benda berharga milik calon penumpangnya.

Dikutip dari media asal China, CCTV, Rabu (27/1), kejadian itu terakam dalam video berdurasi 26 detik. Ketika itu, bas baru saja menurunkan salah satu penumpangnya di perhentian bas.

Tak lama berselang, seorang wanita tampak ragu ketika akan menaiki bas. Di belakangnya ada seorang lelaki yang terus memepet. Ternyata tangannya sedang merogoh kantong untuk mengambil telepon milik mangsanya.

Beruntung, aksi yang dilakukan pencuri tersebut terlihat oleh pemandu bas. Dia langsung berdiri dan tempat duduknya dan mengejar lelaki itu, sayang penjahatnya berhasil lari.

Keterkejutan pencuri tersebut ternyata membuatnya lupa telah mengambil telepon milik korbannya dan ditinggal begitu saja. Pemandu  bas yang melihatnya la terus menyerahkannya kepada pemiliknya.
Merdeka.com 

No comments:

Post a Comment