Sunday, July 3, 2016

Polis tampan buat jalan raya sesak

2 Julai 16

Polisi ganteng bikin macet lalu lintas, mobil menepi ambil fotonya
  ©2016 Merdeka.com/Shanghaiist
 Seorang polis  berparas tampan di China menghebohkan pengguna jalan raya. Petugas bernama Chen Xiaojun dari Kota Shenzen ini bertugas seperti biasa mengatur lalu lintas. Namun yang terjadi justru banyak pengguna kereta, rata-rata kaum hawa, yang menepi sekadar untuk memotret Xiaojun di tengah jalan.

Shanghaiist melaporkan, Sabtu (2/7), Xiaojun terkejut melihat fotonya beredar di media sosial. Polis  yang masih berusia muda ini sedang melanjutkan pengajian jurusan undang-undang.

Xiaojun adalah salah satu fenomena polis  tampan di Tiongkok. Warga China setahun terakhir rajin mengunggah sosok polis  berwajah ganteng ke sosial media. Setiap kota seakan-akan saling berlumba mempamerkan anggota keselamatan  paling tampan di wilayah masing-masing.
Polis  ganteng atur lalu lintas di China (c) 2016 Merdeka.com/Shanghaiist

Dari laman Sina Weibo, mudah ditemui polis  ganteng asal Zhengzhou, Wuhan, ataupun Jinan. Rata-rata adalah petugas pengatur lalu lintas. Walau berpanas-panas di jalan raya, paras mereka terjaga laiknya foto model.
Polis  tampan bikin sesak bukan kali ini saja terjadi di China. Tahun lalu, seorang petugas pengatur lalu lintas Kota Chengdu dikerumuni para wanita yang ingin memburu fotonya. Petugas tak disebut namanya itu memiliki wajah bak bintang film. 
sumber:Merdeka.com

No comments:

Post a Comment