Bella, seekor anjing berusia tujuh bulan mempunyai masalah ketika harus makan, sebab penyakit bawaan yang dideritanya membuat ia sukar mencerna makanan dan harus menggunakan sebuah kerusi khusus untuk menegakkan dirinya ketika menghabiskan makanannya.



Ia didiagnosis terkena megaesophagus bawaan sata semasa berusia empat bulan. Ini berarti tenggorokan anjing tersebut menjadi besar dan tidak memiliki mobiliti otot untuk menelan makanan dalam keadaan horisontal, kerana itu dia kena makan dengan berdiri.
Menurut Mail Online, Bella menggunakan kerusi Bailey, sebuh kerusi yang direka oleh pasangan AS yaitu Donna dan Joe Koch setelah anjing mereka Bailey didiagnosis dengan kondisi serupa.

Dengan kerusi ini sang anjing bergantung pada gravitasi untuk mengisi perutnya, dan tidak kontraksi otot untuk memindahkan makanan ke dalam perut.
Manado Today
No comments:
Post a Comment