14 Julai 2014
Eliana Guercio (kiri), isteri keeper Argentina Sergio Romero (tengah) dan penyanyi pop Rihanna (kanan).
BUENOS AIRES, Nasib baik Argentina gagal
menjadi juara dunia, sebab jika tim Tango berhasil terwujudlah mimpinya,
maka Eliana Guercio (36), isteri keeper Argentina Sergio Romero, akan
kehilangan suaminya selama seminggu.
Pasalnya, Eliana berjanji akan "meminjamkan" suaminya itu kepada penyanyi pop AS Rihanna selama seminggu, dengan syarat Argentina mengalahkan Jerman dalam final yang piala dunia pada Isnin (14/7/2014) dini hari.
Tawaran Eliana yang berprofesion sebagai artis dan model itu disampaikan melalui akaun Twitter-nya. Eliana mengatakan, suaminya itu boleh memanjakan diri selama seminggu bersama Rihanna jika menjadi juara dunia. Demikian diriwayatkan harian olahraga Sepanyol, Mundeo Deportivo.
Pesan Eliana itu muncul setelah Rihanna (26), juga melalui akaun Twitter-nya, mengatakan bahawa dia mengagumi Romero yang boleh menggagalkan dua penalti Belanda di babak semifinal.
Sayangnya, Romero ditaklukkan Mario Goetze pada minit ke-113 sehingga kesempatan sang keeper untuk berduaan dengan Rihanna selama seminggu ikut berkecai.KOMPAS.com
Pasalnya, Eliana berjanji akan "meminjamkan" suaminya itu kepada penyanyi pop AS Rihanna selama seminggu, dengan syarat Argentina mengalahkan Jerman dalam final yang piala dunia pada Isnin (14/7/2014) dini hari.
Tawaran Eliana yang berprofesion sebagai artis dan model itu disampaikan melalui akaun Twitter-nya. Eliana mengatakan, suaminya itu boleh memanjakan diri selama seminggu bersama Rihanna jika menjadi juara dunia. Demikian diriwayatkan harian olahraga Sepanyol, Mundeo Deportivo.
Pesan Eliana itu muncul setelah Rihanna (26), juga melalui akaun Twitter-nya, mengatakan bahawa dia mengagumi Romero yang boleh menggagalkan dua penalti Belanda di babak semifinal.
Sayangnya, Romero ditaklukkan Mario Goetze pada minit ke-113 sehingga kesempatan sang keeper untuk berduaan dengan Rihanna selama seminggu ikut berkecai.KOMPAS.com
Editor | : Ervan Hardoko |
Sumber | : Al Arabiya |
No comments:
Post a Comment