Friday, January 30, 2015

Letupan gas di rumah sakit bersalin . Bangunan runtuh

  30 Januari 2015

Ledakan Gas Terjadi di Rumah sakit Bersalin  Meksiko
CNN
Ledakan Gas Terjadi di Rumah sakit Bersalin di Mexico
Setidaknya  ada sekitar 100 orang ketika terjadi ledakan di rumah sakit bersalin yang berada di pinggiran kota Mexico .

Menurut Datuk Bandar Mexico City, Miguel Angel Mancera Peristiwa ledakan terjadi sekitar pukul 07.00 waktu setempat setelah sebuah truk yang memasok gas alam ke rumah sakit tersebut meledak akibat adanya kebocoran pada selang.

Akibat ledakan itu empat anak dikhabarkan meninggal dari tujuh orang yang terbunuh setelah ledakan gas asli di sebuah rumah sakit bersalin di pinggiran Mexico City, Khamis (29/1/2015) pagi waktu setempat.

Dalam keterangan yang dilansir dari laman CNN , seorang pegawai kecemasan    pemerintahan mengatakan ada kekhuatiran lebih banyak bayi dan orangtua yang mungkin akan terperangkap dalam reruntuhan rumah sakit. Sebab, kini bangunan dalam ambang keruntuhan.

Sementara itu, kantor perlindungan awam Mexico City melaporkan sebanyak 37 orang mengalami cedera. (CNN)
sumber:  TRIBUNNEWS.COM

No comments:

Post a Comment